Pembahasan Soal Teknik Mesin Prinsip Pengangkatan Benda Kerja

Dapatkan latihan dan pembahasan soal-soal di situs web kami. Latihan soal untuk ujian UTS, UAS , UNBK maupun SBMPTN

Pembahasan Soal Teknik Mesin Prinsip Pengangkatan Benda Kerja


latihan soal teknik mesin
Sebutkan prinsip-prinsip pengangkatan benda sedekat mungkin dengan badan.
Pembahasan
ada beberapa prinsip yang harus diperhatikan dalam mengangkat sebuah benda, adapun prinsip tersebut adalah sebagi berikut ini

  1. Upayakan beban sedekat mungkin dengan badan
  2. Upayakan kedua tangan dapat memegang kuat pada benda yang akan diangkat
  3. Hindarkan gerakan putar yang mendadak
  4. Upayakan konsentrasi beban berada pada kekuatan tumpuan kaki
  5. Upayakan badan tetap lurus/ tegap saat mengangkat
  6. Upayakan beban di sekitar titik tengah badan
  7. Beban yang diangkat makdimal setengah berat badan


PEMBAHASAN SOAL URAIAN

16 | 17 | 18 | 19 | 20 | 21 | 22 | 23 | 24 | 25 | 26 | 27 | 28 | 29 | 30 | 31 | 32 33 34 35

| KEMBALI KE SOAL |


Tidak ada komentar:

Posting Komentar